POSTING KELULUSAN
1. SYARAT KELULUSAN
Mahasiswa dinyatakan telah menyelesaikan studi dengan ketentuan sebagai berikut :
- Telah menyelesaikan semua Mata Kuliah ( 110 sks ) dengan IP Kumulatif minimal 2.60
- Telah menyelesaikan semua mata kuliah 0 SKS
- Lulus Magang minimal nilai C
- Lulus Ujian Komprehensif minimal nilai C
- Lulus Ujian TA minimal nilai C
- Sertifikat Keahlian ( khusus AKT / PBK )
2. LANGKAH-LANGKAH POSTING KELULUSAN
- Download semua berkas yang dibutuhkan
- Melengkapi semua isian dari berkas yang sudah di download
- Melengkapi semua persyaratan sesuai dengan yang tercantum di Syarat Kelulusan
- Membayar biaya Sertifikat sebesar Rp. 20.000. Lewat link https://bit.ly/serkompd3
- Mengirim berkas ke Divisi Akademik Diploma 3 Fakultas Bisnis dan Ekonomika Universitas Islam Indonesia Jl. Kaliurang KM. 14.5 Yogyakarta
- Upload Softfile Tugas Ahir
4. KIRIM BERKAS POSTING KELULUSAN
A. Semua berkas dibawah ini dikirim ke Divisi Akademik Diploma 3 Fakultas Bisnis dan Ekonomika Universitas Islam Indonesia Jl. Kaliurang KM. 14.5 Yogyakarta
Warna Cover Manajemen : Biru Drongker Akuntansi : Kuning Perbankan : Hijau Lumut |
B. Jika ada perbedaan ejaan penulisan nama, tempat tanggal lahir pada akte kelahiran atau ijasah maka mahasiswa harus membuat surat permohonan dan ditempeli meterai Rp. 10.000,- |
Setelah berkas di teliti oleh petugas dan dinyatakan lengkap, mahasiswa dimohon menunggu paling cepat 1 x 24 jam hari kerja untuk proses Posting Lulus, jika ada kekurangan ataupun ketidaklengkapan data dan atau berkas, kami akan menghubungi via nomor telpon / WA |
5. UPLOAD FILE TUGAS AHIR
6. PENGUMUMAN DAN INFORMASI PENDAFTARAN WISUDA
- Pengumuman wisuda ada di link : fecon.uii.ac.id>>Layanan>>Pengumuman Wisuda
- Informasi Pendaftaran Wisuda Di web : academic.uii.ac.id
- Pendaftaran wisuda dilakukan melalui aplikasi pada laman Gateway.uii.ac.id menu UIILayanan>>Akademik>>Pendaftaran Wisuda dengan menggunakan login akun UII.
- Pendaftaran Kartu Alumni di link : https://s.id/KTAUII2021
- Mendaftar antrian pengambilan ijasah secara online https://antrian.academic.uii.ac.id
- Melakukan pembayaran https://academic.uii/ac.id/new/layanan/pembayaran-via-bank.